Uncategorized
Mahasiswa yang tertarik mengikuti PARE Spring School at ITB BANDUNG awal tahun depan silakan mendaftar ke Admin Prodi S2.
Syarat dan ketentuan sbb:
(1) Mahasiswa S2 Kimia aktif.
(2) IPK Min 3,50.
(3) TOEFL dan TPA masing-masing minimal 500.
(4) Jika yang tertarik banyak akan diadakan test wawancara, urutan peserta sesuai ranking TOEFL, TPA dan IPK.
(5) Akan didanai pendaftaran dan akomodasi sebanyak 3 mahasiswa
(6) Wawancara, Senin, 31 Oktober 2016, Jam 15.00
Mahasiswa S3 yang mengambil Mata Kuliah Filsafat Ilmu Kimia pada semester I 2014/2015 (Angkatan 2014) diwajibkan untuk membuat makalah sesuai dengan tema yang diminatinya. Ketentuan makalah:
(1) Struktur naskah seperti review, tema up-to-date
(2) Panjang naskah 8-10 halaman, kertas A4, 1,5 spasi, ukuran font 12, margin (all) 2,5 cm
(3) Ditulis dalam bahasa Indonesia
(4) Struktur naskah: Judul, ringkasan, pendahuluan, isi (bisa bervariasi), prospek ke depan, kesimpulan, daftar pustaka
(5) Pustaka paper ilmiah minimal 10 dan terkini (10 tahun terakhir)